Senin, 13 Desember 2010

Jutawan Dermawan

Jutawan Dermawan adalah seseorang yang memiliki Harta, Uang dan Benda berharga lainnya yang melebihi rata-rata kebanyakan orang pada Umumnya dan dia banyak melakukan Kegiatan-kegiatan sosial dimasyarakat, baik dilingkungan sekitar maupun dilakukan dibeberapa daerah lain. Bukan hanya sekedar sebagai pengurus/panitia kegiatan sosial, tapi cenderung dia adalah seorang pemrakarsa dan penyandang dana akan kegiatan tsb.


 JutawanDermawan apakah dilahirkan atau menjadi......?Mungkin inilah pertanyaan yang sering muncul di masyrakat kita, bukankah JutawanDermawan merupakan Gelar non Akademis yang menjadi sebutan kalayak umum?Apakah mungkin semua orang bisa menjadi JutawanDermawan?  Bukankah kita juga punya keinginan menjadi JutawanDermawan ?



 Mari pertanyaan diatas kita buat sebagai Renungan bersama :
  1. Apakah JutawanDermawan dilahirkan atau menjadi..? JutawanDermawan bisa jadi, Dia dilahirkan dengan membawa talenta untuk menjadi JutawanDermawan, akan tetapi manusia tidak bisa memilih dilahirkan dimana, dijaman apa, tahun berapa, dari rahim siapa, laki-laki atau perempuan, dari kalangan apa, bahkan benua mana? sehingga menurut hemat saya seorang "JutawanDermawan" adalah "Menjadi". saya mempunyai pendapat ini bukan tidak beralasan karena berdasarkan catatan sejarah umat manusia bahwa, para "JutawanDermawan" yang kita ketahui Biografi beliau-beliau ternyata manusia yang Terlahir dari Keturunan biasa-biasa saja.
  2. JutawanDermawan merupakan julukan/gelar non akademis yang diberikan kepada seseorang yang memiliki Kekayaan Harta "Lebih" dan selalu memberikan kontribusi yang besar terdadap masyarakat luas dengan Harta yang dimilikinya tanpa memandang unsur "SARA" dalam memberikan kontribusi yang bermanfaat dan dapat dirasakan langsung oleh masyarakat luas.
  3. Apakah semua orang bisa menjadi JutawanDermawan..? Kalau kita memperhatikan, melihat dan memikirkan sejarah umat manusia bahwa sebuah kenyataan seorang JutawanDermawan terlahir dari keturunan biasa-biasa saja, maka saya berkesimpulan bahwa semua orang punya "Kesempatan" menjadi "JutawanDermawan".
  4. Apakah kita juga punya keinginan menjadi JutawanDermawan..? Yup ! saya yakin semua orang punya keinginan menjadi JutawanDermawan, ini sudah menjadi Fitrah manusia yang memiliki Nurani, Empati, Cinta, kasih sayang dan banyak lagi "Rasa" yang ada didalam hati manusia sebagai Anugerah yang Luar biasa dari Sang Pencipta ( hukum alam).

2 komentar:

  1. Sempurna... hanya calon milyader yang bisa melihat blog ini dengan pikiran positif....
    Sukses bukan takdir.. Tapi PILIHAN MANUSIA

    BalasHapus
  2. bingung cari dermawan..mohon bantuanya..!!!

    ya rabb..adakah yg mau meminjamkan uangnya buat saya 6jt buat bayar hutang..karena hari ini di tunggu..
    demi allah saya janji akan mengembalikanya jika saya sudah ada dana itu.
    saya akan kirim ktp jika perlu sebagai bukti kpercayaan saya
    demi allah saya sangat butuh bantuannya.
    jika perlu saya menggadaikan tenaga saya selama saya masih mampu..asal ada yg mau menolong..

    ini rekening saya BRI 5613-01-01-0954-53-6
    082213129973
    saya berharap ada yg membntu.

    BalasHapus